
Sinergi Antar BUMD Daerah, Food Station Terima Kunjungan BUMD Pemerintah Kabupaten Muba
Jakarta, PetroMuba - Direktur Keuangan dan & Umum Budi Santoso menerima kunjungan kerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muba yang di Pandu Khadafi selaku Direktur Utama.
Rombongan di sambut baik, dan di terima melalui ramah tamah dengan jajaran Food Station, pada hari ini Kadek Reza Pradita selaku Sekertaris Perusahaan memandu berjalan nya acara.
Acara diawali Pengenalan sekalian Paparan mengenai Company Profile Perusahaan Food Station. Dilanjut diskusi dan tanya jawab, dalam rangka kunjungan ini, BUMD Pemba Muba dapat menjalin kerja sama baik di distribusi maupun budidaya.
Setelah berdialog selesai, rombongan Kembali di ajak melihat tempat proses produksi milik food station.
BUMD Pemkab Muba memiliki lahan sekitar 80.000 H Sawah, di area lahan 40.000 ini kita bisa dapat kembangkan khusunya dengan Food Station, karena setelah melihat langsung Food Station dari hulu ke hilir, ini merupakan salah satu BUMD yang menjaukau market yang sudah internasional. Jadi kami berharap bisa berkerjasama.Tambah Khadafi
Sumber Instagram : https://www.instagram.com/foodstation_jkt/
|
Administrator
|
248
Kategori : Berita
Tag :
Berita